WEbinar MET-Pusbindiklatren-bappeda d.i yogyakarta

Program Magister Ekonomi Terapan Fakultas Ekonomi UNPAD (MET FEB-UNPAD) yang bekerja sama dengan Pusbindiklatren Bappenas , Kementerian Dalam Negeri dan Bappeda DI Yogyakarta, kembali mengadakan kegiatan webinar dengan tema “Reformasi Birokrasi Pemerintah Pusat dan Daerah : Peluang dan Tantangan dari aspek Ekonomi, Sosial dan Spasial” . Ketua Program Magister Ekonomi Terapan Universitas Padjajaran (Unpad) Bandung, Bayu Kharisma berpandangan, reformasi birokrasi […]
Read more